TANGERANG- Hujan dan angin kencang selama satu jam yang mengakibatkan pohon dan papan reklame tumbang yang beraada dijalan raya otonom cikupa pasar kemis.Rabu tanggal 12/12
Akibat dari robohnya papan reklame ditambah galian kabel PLN yang tak kunjung selesai di sepanjang jalan otonom cikupa mengakibatkan kemacetan yang cukup panjang.
Sony salah satu pengguna jalan yang berhasil diwawancarai kejarinfo.com mengungkapkan rasa kekesalanya mengingat dijalur ini macet setiap hari yang diakibat galian kabel PLN dan sekarang di tambah lagi papan reklame dan pohon roboh hingga memperparah kemacetan”Ungkapnya
Tambah soni, saya berharap kepada pemerintah setempat harus tegas dan bisa mengontrol perawatan jalan raya serta papan reklame yang terpasang disepangjang jalan diduga sudah rapuh dan harus segera diganti.”Pungkasnya
( Sopian )